Konflik Berkepanjangan Israel - Lebanon, Sejarah Perang Timur Tengah yang Tak Bertepi

Joko Setyawanto
Pasukan Israel di Perbatasan Lebanon. Foto: Twitter/ Israel Defense Force.

2023

Sampai 7 Oktober, perbatasan relatif sepi. Roket atau drone sesekali melintas dari Lebanon ke Israel tanpa menimbulkan eskalasi yang serius, sementara Israel melanggar wilayah udara Lebanon lebih dari 22.000 kali dari tahun 2007 hingga 2022.

Namun stabilitas relatif itu berubah dalam 3 minggu terakhir, sejak invasi Hamas yang menewaskan 1.400 warga Israel. Pembantaian itu kemudian disikapi Israel dengan mengumumkan perang terhadap Hamas pada keesokan harinya dan melancarkan pengeboman ke wilayah Gaza yang merupakan basis Hamas.

Pengeboman itu kemudian membangkitkan solidarias Hizbullah untuk membuka front pertempuran diperbatasan Israel-Lebanon.

Ketika Israel dan Hizbullah saling melancarkan serangan, jumlah korban jiwa mulai meningkat. Di antara korban jiwa adalah seorang jurnalis asal Lebanon untuk Reuters bernama Issam Abdallah, seorang warga lanjut usia asal Lebanon. 

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network