get app
inews
Aa Read Next : 5 Aktor Korea dengan Tinggi Badan Hampir 2 Meter, Nilai Plus Selain Wajah Tampan

Para Pecinta Drakor! Inilah 20 Drakor Terbaik Sepanjang Masa yang Wajib Anda Tonton

Kamis, 07 Juli 2022 | 18:26 WIB
header img
Ceritanya yang susah ditebak, dibumbui dengan adegan penuh romantis menjadi salah satu alasan pecinta drakor, untuk sayang sekali melewatinya. Selain paras rupawan para pemerannya tentunya. (Foto: net)

DRAKOR alias Drama Korea, beberapa tahun belakangan sangat digandrungi masyarakat Indonesia. Ceritanya yang susah ditebak, dibumbui dengan adegan penuh romantis menjadi salah satu alasan pecinta drakor, untuk sayang sekali melewatinya. Selain paras rupawan para pemerannya tentunya.

Drakor memang sangat cocok sekali ditonton saat di waktu luang. Berbagai cerita yang berbeda dan menarik tentu bikin pecinta drama Korea tak bosan.

Serial drama Korea semakin hari semakin digemari masyarakat. Bukan hanya di kalangan dewasa muda, tapi juga kalangan usia yang sudah cukup berumur.

Menyajikan plot cerita yang sangat bervariasi, sinematografi yang memanjakan mata, ditambah dengan kualitas akting dari para aktor dan aktrisnya. Tak mengherankan memang jika drama Korea atau biasa disebut drakor semakin mendunia.

Dari sekian banyak drama Korea yang sudah rilis selama ini, kira-kira judul drama apa saja sih yang disebut masuk sebagai Drakor terbaik sepanjang masa?.

Sebagaimana merangkum Ranker dan Imdb via Celebrities.id, berikut daftar ulasan singkat 20 drama Korea terbaik sepanjang masa:

1. Guardian The Lonely and Great God

Biasa juga dikenal dengan Goblin, drama bergenre romansa dan fantasi yang membuat heboh Korea di 2016. Mengisahkan Goblin dan pelindung jiwa, Kim Shin untuk mencari pengantin wanita dari kalangan manusia untuk mengakhiri keabadiannya. Dibintangi Gong Yoo, Kim Go-eun, Lee Dong Wook, Yoo In Na.

Editor : Muri Setiawan

Follow Berita iNews Lintasbabel di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut