Inovasi Posikandu Dinas Perikanan Bangka Tengah sudah Sumbang PAD Hingga Belasan Juta Rupiah

Rachmat Kurniawan
Aktivitas di Posikandu Selawang Segantang Bangka Tengah. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Rachmat.

Lebih lanjut, Imam juga merasa bersyukur dan bangga, karena inovasi Posikandu sudah mampu menyumbang PAD lewat restribusi yang diatur dalam Perda nomor 5 tahun 2023.

"Tahun 2024 ini, kami sudah mencapai 268 persen dan melebihi target, yang kita targetkan 5 juta dan sampai akhir Oktober realisasinya sudah 13,5 juta, insyaAllah kami optimis melalui kerjasama dengan para stakeholder bisa meningkatkan pelanggan Posikandu," ujarnya.

Sedangkan untuk masalah tarif, pihaknya juga menggratiskan pelayanan bagi masyarakat kecil atau yang usahanya untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

"Berbayar bagi yang menengah ke atas, dalam artian yang sudah memiliki perusahaan perikanan," ujarnya.

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network