Geledah 4 Fakultas Unila, KPK Sita Dokumen Terkait Penerimaan Mahasiswa Baru 

Arie Dwi Satrio
Plt Juru Bicara KPK Ali Fikri. Foto: Antara

Dari penggledahan itu, penyidik berhasil mengamankan sejumlah dokumen terkait penerimaan mahasiswa baru di Unila serta bukti elektronik lainnya. Barang-barang tersebut bakal dianalisis dan diverifikasi guna proses penyitaan.

"Dari lokasi dimaksud tim penyidik menemukan beberapa dokumen terkait penerimaan mahasiswa baru Unila dan juga bukti elektronik. Berikutnya akan dianalisis dan segera di sita sebagai barang bukti dalam perkara ini," katanya.

Sebelumnya, KPK telah lebih dulu menggeledah Gedung Lampung Nahdliyin Center (LNC) di Jalan Rajabasa Raya, Kantor Yayasan Alfian Husin Kampus IIB di Jalan Zainal Abidin Pagar Alam, Lampung, serta dua rumah yang diduga berkaitan dengan perkara ini pada Selasa, 13 September 2022, kemarin. 



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network