Menurut Yeyen, edukasi kesehatan gigi pada anak sangat penting dilakukan karena dengan gigi yang sehat dan kuat menjadi bekal tumbuh kembang anak yang optimal.
Ia mengimbau kepada para orang tua atau keluarganya agar aktivitas menjaga kesehatan gigi pada anak dapat dilakukan dengan disiplin, konsisten dan berkelanjutan agar anak memiliki gigi yang sehat dan kuat.
Editor : Muri Setiawan
Artikel Terkait