get app
inews
Aa Text
Read Next : Walhi Babel Soroti Minimnya Pemulihan Ekologis dalam Penyelesaian Kasus Korupsi Timah Rp300 Triliun

Bertemu Pj Gubernur, Walhi Babel Soroti Izin HTI dan Deforestasi di Bangka Belitung

Selasa, 16 Mei 2023 | 19:57 WIB
header img
Penjabat (Pj) Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (Babel), Suganda Pandapotan Pasaribu menerima audiensi Eksekutif Daerah (ED) Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Kepulauan Babel. Foto: Diskominfo/ Fajar.

"Untuk itu dalam kesempatan ini, kami silaturahmi dengan Pj Gubernur, sekaligus mendiskusikan masalah tersebut, sehingga masyarakat bisa mengetahui status dari izin pemanfaatan HTI perusahaan-perusahaan itu," ucapnya lagi.

Adanya proses evaluasi atau pencabutan izin pemanfaatan HTI perusahaan ini, kata Jessix, pihak perangkat desa maupun masyarakat belum mendapatkan informasi yang lengkap, apakah perusahaan ini izinnya telah dicabut agar tidak terjadi tumpang tindih.

Selain itu, masalah deforestasi (penggundulan hutan) di Kepulauan Babel yang terjadi saat ini, dan banyaknya kawasan hutan yang masuk wilayah konsesi, baik itu hutan tanaman, tambang, dengan kehutanan sosial yang tidak seimbang. Ditambah situasi perubahan iklim, sehingga penting untuk mereview sumber daya hutan.

"Sehingga, penting bagi kami untuk meminta dukungan pemerintah agar melakukan sosialisasi pada masyarakat yang desa-desanya terdampak," katanya.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut