Sudah Habis Miliaran Rupiah, Dapur SPPG di Mentok Tak Dapat Izin Beroperasi 

Oma Kisma
Ketua Yayasan Mitra Sehat Nol Delapan, Dadang Destari Putra. Foto : ist

"SPPI tidak mempunyai kualifikasi ataupun klasifikasi untuk menentukan itu. Permanen tidak permanen. kontaminasi silang atau tidak," tuturnya Dadang. 

Menurut Dadang, dirinya sengaja memilih dinding berbahan GRC karena sudah memperhitungkan iklim di Kecamatan Mentok, Kabupaten Bangka Barat.

"Dari awal perencanaan, kebetulan saya perencana kontruksi, kami terbiasa melalukan observasi awal. Mulai dari juknis yang disiapkan BGN, kondisi alam sekitar, dan cuaca sekitar," katanya.

"Bahan yang paling ideal untuk pembuatan dapur bahan moderen itu GRC. Karena anti api, jamur, licin, mudah dibersihkan dan finisingnya gampang," tambahnya.

Dadang berharap dapur miliknya tersebut segera mendapatkan izin untuk beroprasi menyalurkan MBG kepada para pelajar.

"Harapan kita bisa segera beroprasi, kebetulan istri saya juga sering menyediakan ketring untuk anak-anak sekolah sebelum adanya MBG ini," katanya.

Editor : Haryanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network