Realokasi Rumah Desa Kurau dan Kurau Barat, Pemkab Bangka Tengah Siapkan Angaran Rp10 Miliar

Rachmat Kurniawan
Kepala Disperkimhub Bangka Tengah, Fani didampingi Kabid Perumahan dan Kawasan Pemukiman Disperkimhub Bangka Tengah, Hendri. (Foto : lintasbabel.id / Rachmat Kurniawan)

Kata Hendri, adanya normalisasi dan realokasi sungai ini memiliki kontribusi baik bagi desa tersebut, khususnya dalam upaya pengendalian banjir dan penataan kawasan kumuh. 

"Desa Kurau dan Kurau Barat ini merupakan 4 desa yang termasuk kawasan kumuh, dimana untuk sementara ada 103 rumah yang terdata di dua desa ini untuk direalokasi, namun ini bisa saja berkurang setelah dilakukan pendataan, baik Desa Kurau ataupun Kurau Barat," kata Hendri.

 



Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network