get app
inews
Aa Text
Read Next : Apa Itu Google Lens, Fungsi, dan Cara Menggunakannya

Fitur AI Terbaru di Google Maps, Apa Saja Kelebihannya

Rabu, 29 November 2023 | 16:26 WIB
header img
Fitur AI terbaru di Google Maps sudah diluncurkan, apa saja kelebihannya? Simak ulasan berikut ini. Foto: Ilustrasi/ Net.

PANGKALPINANG, Lintasbabel.iNews.id - Fitur AI terbaru di Google Maps, apa saja kelebihannya. Kali ini, kita akan membahas hal tersebut. Karenanya, simak ulasan berikut ini sampai selesai, ya!

Google Maps sendiri dikenal sebagai salah satu aplikasi navigasi terpopuler dan banyak digunakan. Google diketahui telah menambahkan fitur AI (Artificial Intelligence) dalam layanan Google Maps.

Fitur-fitur tersebut memberikan lebih banyak manfaat bagi para penggunanya, dengan berbagai kemudahan dalam melakukan navigasi atau pencarian lokasi.

Apa saja fitur AI pada google maps?. Diketahui empat fitur baru yang bisa dinikmati para pengguna Google Maps. Fitur-fitur tersebut diintegrasikan dengan kecerdasan buatan (AI). 

Fitur AI Terbaru di Google Maps

1. Immersive View

Salah satu fitur AI canggih yang ditawarkan Google Maps adalah Immersive View. Fitur ini memungkinkan pengguna untuk menjelajahi lokasi secara virtual menggunakan foto 360 derajat dan pemetaan satelit.

Dengan Immersive View, pengguna dapat melihat dunia dari perspektif baru,Immersive View menggunakan kombinasi foto 360 derajat dan data pemetaan terkini untuk menciptakan pengalaman realistis. Foto 360 derajat diambil oleh kamera khusus yang dipasang di kendaraan Google Street View.

Fitur ini baru tersedia di beberapa negara di Amerika Serikat, Inggris, Jepang, Belanda,dan akan diperluaskan ke beberapa negara kedepannya.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut