Rusia Dikucilkan, Putin Ingin Bikin Kompetisi Gandeng SCO

Joko Setyawanto
Presiden Rusia Vladimir Putin. Foto: Mikhail Metzel/POOL/TASS

Upaya menggelar event tersendiri ini juga tidak akan berlangsung mudah menyusul semakin solidnya keberpihakan Uni Eropa dan NATO terhadap Ukraina yang menjadi korban agresi militer Rusia. 

Putin berkeyakinan upaya ini akan mendapat respon positif dari negara-negara yang tidak memusuhi Rusia karena akan membawa dampak ekonomi yang baik bagi semua pihak yang terlibat. 

"Kami berusaha melakukannya sedemikian rupa sehingga ada motivasi finansial yang sesuai, yang tidak hanya menarik, tetapi juga akan mendukung atlet kami. Saya jamin, kami akan memperluas pekerjaan ini, tidak diragukan lagi," kata Presiden Vladmir Putin.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network