Menurutnya, vaksin Booster ini penting karena untuk menjaga kesehatan dan imun para ASN di Babel.
"Mereka mengikuti diri pribadi, istri dan anak-anaknya, keluarga, bahkan mengikut sertakan masyarakat 5 orang untuk vaksinasi Covid-19 booster, paling tidak dapat meningkatkan imun tubuhnya menghadapi Pandemi. Demikian juga masyarakat selama ini sulit mendapatkan vaksinasi Booster, terbantu," tuturnya.
Editor : Muri Setiawan
Artikel Terkait