get app
inews
Aa Read Next : Bangka Belitung Terancam Krisis Iklim, Koral Babel Gelar Long March

Dampak El Nino Bagi Pertanian Indonesia

Rabu, 14 Juni 2023 | 13:14 WIB
header img
Fenomena El Nino memberikan dampak bagi kehidupan manusia, terutama di sektor pertanian yang terus mengalami penurunan tingkat produktifitas. Foto: Istimewa.

TUJUAN artikel ini adalah untuk menganalisis El Nino. Kita tahu bahwa El Nino merupakan fenomena iklim alami yang terjadi dari waktu ke waktu di Samudera Pasifik. Fenomena ini berdampak signifikan terhadap iklim global dan dapat mempengaruhi kondisi cuaca ekstrem di berbagai belahan dunia.

Artikel ini menjelaskan penyebab El Nino dan dampaknya. El Nino terjadi ketika suhu permukaan laut di Pasifik tengah dan timur naik di atas normal. Penyebab utama El Nino adalah perubahan arus hangat yang biasanya mengalir di barat laut Amerika Selatan. Perubahan ini dikenal sebagai El Niño-Southern Oscillation (ENSO).

El Nino terjadi ketika angin pasat Pasifik melemah atau bahkan berbalik arah, menyebabkan air hangat menumpuk di sekitar Indonesia dan Australia. El Nino memiliki dampak signifikan terhadap iklim dan cuaca global di berbagai belahan dunia.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut