5 Fakta Desa Kandovan, Warganya Tinggal di Dalam Batu Mirip Sarang Lebah Usia 700 Tahun
Senin, 15 Mei 2023 | 17:02 WIB
4. Keindahan Alami
Meski terkesan tegap dan intimidatif, Gunung Sahand di kelilingi dengan keindahan alam luar biasa yang kini hanya sebagian dari keindahannya di masa lalu.
Beberapa orang bahkan percaya, dulunya Gunung Sahand memiliki keindahan sekelas Taman Firdaus.
5. Penuh Obat Tradisional
Kini, keindahan Gunung Sahand terletak di mata air alaminya yang memiliki sifat menyembuhkan. Secara tradisional, air dari Gunung Sahand sering digunakan untuk menghancurkan batu ginjal.
Selain airnya, tanaman sekitar pun dipercaya memiliki sifat menyembuhkan dan meningkatkan vitalitas.
Itulah tadi fakta rumah lebah Desa Kandovan. Bagaimana? Anda tertarik berlibur ke sana?
Editor : Muri Setiawan