Kecamatan Bakam Punya Program GAMIS, Bantu Masyarakat yang Membutuhkan

Kemas Ramandha
Orang tua Muhtaling Fahur, bayi penderita kelainan jantung (kiri), satu diantara penerima bantuan Foto: Istimewa.

BANGKA, Lintasbabel.iNews.id - Program Gerakan Membantu Masyarakat Miskin (GAMIS) dilakukan oleh Kecamatan Bakam, Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) bagi masyarakat yang memenuhi kriteria serta tertimpa musibah.

"Banyak masyarakat yang nasibnya kurang beruntung yang berada dibawah garis kemiskinan, tidak seimbang antara pemasukan dan kebutuhan hidup, ditambah lagi pekerjaan yang serabutan serta serta kebutuhan hidup yang semakin hari semakin tinggi," ucap Camat Bakam, Ridwan kepada iNews.id, Selasa (7/5/2024), di Sungailiat.

Menurutnya, program ini sendiri dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangka melalui Kecamatan Bakam yang melakukan gerakan gotong-royong dalam program bernama GAMIS.

"Dengan pola patungan seluruh pegawai Kecamatan Bakam dan akan langsung disalurkan kepada keluarga masyarakat Kecamatan Bakam yang sedang membutuhkan," katanya.

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network