Siapa Pemilik Oriflame, Brand Kosmetik yang Banyak Digandrungi Kaum Hawa di Tanah Air

Raihan Akbar/ Muri Setiawan/ Net Lintasbabel.iNews.id
Siapa pemilik Oriflame, brand kosmetik yang banyak digandrungi kaum hawa di Tanah Air. Foto: Oriflame.id.

Pada saat itu, ide ini bukanlah hal yang umum – terutama di Swedia. Namun percakapan tersebut justru menandai awal dari perjalanan luar biasa yang bahkan terus menginspirasi hingga lebih dari 50 tahun kemudian.

Dikutip dari laman resmi Oriflame, produk pertama brand ini dibuat pada 1967. Pada mulanya,produk yang dibuat oleh dua bersaudara Jochnick dan rekannya Hellsten ini merupakan produk krim kulit, lipstik, dan maskara.

Produk perawatan kulit Oriflame terbuat dari ramuan dan ekstrak tumbuhan dari Swedia yang terkenal dengan manfaatnya yang luar biasa.

1970 - Metode Penjualan yang Inovatif

Alih-alih pesta di rumah, perusahaan mencoba berbagai cara baru dan memfokuskan pada Beauty Guide dan penjualan secara langsung. Pada bulan Agustus 1970, mereka mencetak Beauty Guide Oriflame pertamanya dengan total 1.000 eksemplar.

1970s - Tender Care Diluncurkan

Awalnya Tender Care dijual sebagai krim mata. Namun ia segera menjadi terkenal Karena manfaatnya yang dapat membantu merawat kulit kering. Sekarang produk ini merupakan produk dengan penjualan terbesarnya. Total telah lebih dari 40 juta kemasan telah terjual.

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network