Tambang di Batu Hitam dan Rumpak Terus Menggila, Nelayan dan Mahasiswa Ancam Demo ke Mapolda Babel

Muri Setiawan
Aksi nelayan dan mahasiswa beberapa waktu lalu mendesak aparat berwajib menertibkan tambang timah ilegal di perairan Mengkubung Belinyu. Foto: Istimewa.

Presiden Mahasiswa POLMAN Babel, Atha membenarkan rencana aksi tersebut. 

"Benar adanya bahwa kami bersama nelayan dan beberapa organisasi mahasiswa akan menggelar aksi di Mapolda Babel, sebagai bentuk protes kami untuk menagih janji Polda Babel pada aksi yang kami lakukan beberapa waktu lalu," tutur Atha.

Atha juga menyampaikan akan melakukan konsolidasi ke beberapa organisasi mahasiswa lainnya, agar dapat turun dengan jumlah massa yang lebih besar. 

"Kami juga berencana akan mengerahkan massa aksi yang jauh lebih besar dari aksi sebelumnya, bila perlu kami minta Kapolda Babel mundur saja dari jabatannya karena tidak mampu mewujudkan ketertiban masyarakat," katanya. 

 

 

 

 

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network