Penguatan Ketahanan Pangan Lokal, Pemkab Bangka Barat Siapkan Lahan 20 Hektare Budidaya Cabai

Rizki Ramadhani
Sekretaris Daerah Kabupaten Bangka Barat, Muhammad Soleh. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Rizki Ramadhani.

Soleh berharap dengan adanya program pengembangan cabai di Kabupaten Bangka Barat, kedepannya komoditas tersebut menjadi lebih terjaga kestabilan harga. Disamping sebagai salah satu upaya pengendalian inflasi di Kabupaten Bangka Barat.

"Kita tahu bahwa salah satu penyebab inflasi di Bangka Belitung khususnya Bangka Barat adalah adanya kenaikan harga beras cabai," ucapnya. 

 



Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network