Dalam kesempatan ini pula, Rudi Sahwani juga mengajak masyarakat untuk berani melakukan kontrol, serta cerdas menghadapi oknum wartawan yang merugikan masyarakat.
"Kalau ada yang seperti itu, tangkap. Itu melakukan pemerasan. Jangan dipukul tapi ditangkap saja. Kami dari PWI tidak melakukan hal seperti itu. Kalau ada yang mengaku dari PWI laporankan, kami akan menindak. Kami di PWI sudah melalui uji kompetensi, dan yakin sudah layak jadi wartawan," ucapnya.
Editor : Muri Setiawan
Artikel Terkait