Takuti Korban Pakai Pedang Samurai, Pemeran Ikal Kecil Film Laskar Pelangi Ditangkap Polisi

Suharli
Pemeran Ikal Laskar Pelangi ditangkap polisi, atas dugaan membawa senjata tajam tanpa izin. Foto: Istimewa.

BELITUNG TIMUR, Lintasbabel.iNews.id - Sempat beredar kabar terlibat dugaan aksi begal, ternyata Zulfani Pasa (26) pemeran Ikal kecil dalam film Laskar Pelangi bersama 4 rekannya diduga melakukan tindak pidana membawa senjata tajam tanpa izin pada hari Jumat (28/4/2023) malam.


Samurai yang digunakan untuk menakuti korban. Foto: Istimewa.
 

Olah TKP oleh Satreskrim Polres Beltim menyatakan bahwa pihaknya telah mengamankan 5 orang terdiri dari 4 laki-laki dan 1 perempuan yang diduga melakukan tindak pidana penipuan dan diduga melakukan Tindak Pidana Membawa Sajam Tanpa Ijin.

"Pada hari Sabtu, tanggal 29 April 2023 sekira pukul 02.00 Wib, telah diamankan 5 orang, 4 laki-laki dan 1 perempuan yang diduga melakukan tindak pidana penipuan dan diduga melakukan tindak pidana membawa sajam tanpa ijin sesuai pasal 2 ayat 1 Undang-undang Darurat nomor 12 tahun 1951," demikian kutipan keterangan Polres Beltim yang diterima, Sabtu (29/4/2023) malam.



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network