Lanal Babel Kerahkan Rigid Hull Inflatable Boat Bantu Amankan Arus Mudik di Pelabuhan Tanjung Kalian

Rizki Ramadhani
RHIB milik Lanal Bangka Belitung saat bersiaga di Pelabuhan Tanjung Kalian Muntok. Foto: Istimewa.

Yogo Dharma menambahkan, Pos Satgas Angla Tahun 2023 yang didirikan di pelabuhan Tanjung Kalian Muntok bertujuan untuk memberikan pelayanan bagi para pemudik lebaran yang menggunakan transportasi kapal laut agar lancar, aman dan nyaman. 

"Kegiatan ini guna mencegah dan mendeteksi dini tentang kemungkinan adanya tindakan-tindakan yang mengganggu keamanan di wilayah kerja Lanal Bangka Belitung khususnya Bangka Barat," tuturnya. 

Berdasarkan data dari ASDP Pelabuhan Tanjung Kalian Muntok, hingga memasuki H-4 Lebaran 2023 ini tercatat sebanyak 22.000 penumpang telah menyebrang ke Pelabuhan Tanjung Api-Api, Sumatera Selatan. 

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network