Tingkatkan Kenyamanan, Disperkimhub Bakal Perbaiki dan Tambah Lahan Parkir di Pasar Muntok

Rizki Ramadhani
Area parkir di tengah Pasar Tradisional Muntok. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Rizki Ramadhani.

BANGKA BARAT, Lintasbabel.iNews.id - Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Perhubungan (Disperkimhub) Bangka Barat (Babar) berencana akan memperbaiki lahan parkir di kawasan Pasar Tradisional Muntok

Kabid Perhubungan, Disperkimhub Babar, Juswardi mengatakan di tahun 2022 pihaknya berhasil meraup sebesar Rp.1,4 miliar dari retribusi parkir Pasar Muntok. Kedepan untuk kenyamanan masyarakat akan dilakukan peningkatan 

"Kami sudah survei kelapangan untuk pemeliharaan sarana dan prasarana di dalam pasar, terutama untuk parkir, karena kondisi tempat parkirnya sudah banyak yang rusak, konblok sudah pada hancur, tenggelam, becek juga," kata Juswardi, Rabu (22/3/2023).



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network