Cara Mengatasi HP Tidak Ada Suara, Bisa Dilakukan Sendiri dengan Gampang

Muri Setiawan/ Net Lintasbabel.iNews.id
HP mendadak tidak mengeluarkan suara, tentu bikin jengkel dan sangat mengganggu. kenali penyebab dan cara mengatasinya pada artikel berikut ini. Foto: net.

PANGKALPINANG, Lintasbabel.iNews.id - Cara mengatasi HP tidak ada suara, banyak dicari oleh para penggunanya. HP tidak ada suara mungkin pernah dialami oleh para penggunanya, dan hal ini begitu menjengkelkan, terlebih jika perangkat tersebut sedang menerima sambungan telefon atau sedang dipakai untuk rapat online perusahaan, tentu akan sangat mengganggu.

Sebelum mengetahui cara mengatasi HP tidak ada suara, baiknya Anda memahami terlebih dahulu penyakit atau penyebabnya, seperti yang telah kami rangkum dari berbagai sumber terpercaya tentunya.

Penyebab HP Tidak Ada Suara

Berikut ini beberapa penyebab HP tidak ada suara, yakni:
-Sistem pada HP mengalami bug atau error.
-HP mengira masih tersambung ke headset.
-HP mengira masih tersambung ke speaker bluetooth.
-HP dalam keadaan mute.
-Speaker HP rusak.
-Port audio mengalami kerusakan.



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network