Cara Membekukan Rekening Penipu

Shelma Rachmahyanti/NET Okezone
Cara membekukan rekening penipu penting untuk diketahui agar kita tidak menjadi korban dan dirugikan. Foto: Istimewa

JAKARTA, Lintasbabel.id- Cara membekukan rekening penipu penting untuk diketahui agar kita tidak menjadi korban dan dirugikan. Terlebih di tengah era yang serba digital seperti saat ini, dimana aksi penipuan kerap terjadi kapan saja tanpa kita kehendaki.

Sejumlah kasus penipuan belakangan ini semakin marak terjadi, dengan korbannya yang tidak sedikit dan jumlah kerugian mencapai jutaan hingga miliaran rupiah. 

Lantas, bagaimana cara membekukan rekening penipu?

Dilansir Okezone, Rabu (5/10/2022), berikut cara blokir rekening penipu:

1. Laporkan penipuan ke pihak bank.

2. Siapkan bukti transaksi sebagai cara cek rekening penipuan.

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network