Peskov menyebutkan dalam perundingan yang berlangsung di kota Ankara, Turki tersebut, pihak AS diwakili oleh Direktur CIA, William Burns sedangkan Rusia diwakili oleh Direktur Layanan Intelegen Luar Negeri, Sergey Naryshkin.
Sementara presiden Ukraina Volidimir Zelensky dalam kunjungannya ke kota Kherson (14/11/2022) menyebutkan bahwa Rusia tidak sedang dalam posisi yang dapat menentukan syarat perundingan.
Ukraina siap menggelar negosiasi dengan syarat beberapa syarat, yaitu penarikan mundur seluruh pasukan Rusia, pengembalian seluruh wilayah Ukraina yang diduduki Rusia termasuk Crimea, perbaikan dan kompensasi perang, serta jaminan bahwa tidak akan ada lagi agresi militer Rusia dikemudian hari.
Editor : Haryanto
Artikel Terkait