Pemkab Basel Kembali Lanjutkan Program Seragam Sekolah Gratis, Siapkan Anggaran Rp3 Miliar di 2022

Wiwin Suseno
Penyerahan bantuan seragam sekolah gratis Pemkab Bangka Selatan tahun lalu. (Foto: lintasbabel.id/ Wiwin Suseno)

Program tersebut, kata dia merupakan salah satu program unggulan Pemkab Basel di bidang pendidikan yang akan terus dilaksanakan dibawah kepemimpinan Bupati Riza Herdavid dan Wakil Bupati Debby Vita Dewi.

"Pak Bupati dan Bu Wabup sepakat dan komit untuk membantu masyarakat di bidang pendidikan melalui seragam sekolah gratis ini bagi pelajar baru masuk kelas 1 SD dan Kelas 7 SMP agar bisa meringankan beban orang tua siswa. tahun sebelumnya sudah realisasi dan tahun ini sudah dalam tahapan persiapan," ucapnya.

Pengadaan seragam sekolah gratis tahun ini tutup dia akan segera dilelang dalam waktu dekat.

"Diharapkan nantinya melalui program ini dapat membantu siswa yang terkendala ekonomi dalam memenuhi kebutuhan sekolahnya sehingga dapat membantu meminimalisir angka putus sekolah," harapnya.

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network