Inspektorat Bangka Barat Audit 8 Desa Terkait Pengeloaan Administrasi

Rizki Ramadhani
Kepala Kantor Inspektorat Bangka Barat, Fachriansyah. (Foto: lintasbabel.id/ Rizki Ramadhani)

Selain itu, pihaknya juga akan memperkuat kolaborasi untuk mengawal pengelolaan keuangan agar tidak terjadi tindak pidana korupsi. 

"Namanya uang harus tetap kita kawal walaupun kita percaya desa tapi tetap kita kawal karena kita memastikan atau dimata kami harus tetap mencurigai apakah ada indikasi ataupun ada maksud pengelolaan uang yang harus diperhatikan," tuturnya. 

 



Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network