get app
inews
Aa Text
Read Next : Perumdam Bangka Barat Dapat Penghargaan Kinerja Terbaik BPKP

Antisipasi Kericuhan Pilkada 2024 di Bangka Barat, Tim Gabungan Gelar Sispamkota

Rabu, 21 Agustus 2024 | 18:46 WIB
header img
Kericuhan saat simulasi Sispamkota yang berlangsung di Lapangan Atletik Pemkab Bangka Barat, Rabu (21/8/2024). Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Oma Kisma.

Dalam sismpamkota tersebut, berbagai skenario dilakukan mulai dari pengamanan massa yang berunjukrasa dan membendung pengunjukrasa yang mencoba melakukan tindakan anarkis.

"Dalam simpamkota ini beberapa tahapan terkait pengamanan, mulai dari kegiatan kampanye, pengamanan di KPU, kemudian di perhitungan maupun TPS tersebut. Namun, disitu ada tahapan yang perlu diantisipasi adalah penetapan maupun perhitungan," katanya. 


Kericuhan saat simulasi Sispamkota yang berlangsung di Lapangan Atletik Pemkab Bangka Barat, Rabu (21/8/2024). Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Oma Kisma.
 

Imam berharap Pilkada Serentak di Bangka Barat berjalan dengan aman, damai dan menghasilkan pemimpin sesuai dengan kehendak rakyat.

"Untuk sejauh ini di Kabupaten Bangka Barat situasinya masih kondusif terkendali dan aman. Mudah-mudahan terus berlanjut hingga tahapan Pilkada rampung," ucapnya. 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut