PANGKALPINANG, Lintasbabel.iNews.id - Daftar nama asam basa-kuat dan asam basa-lemah, bisa kamu pelajari di dalam artikel berikut ini. Kamu para siswa SMA jurusan IPA tentu sangat familiar dengan istilah Asam Basa, karena ini dipelajari d imata pelajaran Kimia.
Asam dan Basa sendiri memiliki tingkat kekuatannya yang berbeda-beda. Kadar keasaaman ini dapat diukur dengan pH. Secara umum pH memiliki range dari 1 – 14. semakin rendah pH maka asam akan semakin kuat dan semakin tinggi pH maka tingkat keasaman akan semakin rendah alias semakin basa.
pH bisa diukur menggunakan Indikator asam basa. Sehingga dalam asam dan basa dikenal istilah asam kuat dan basa kuat.
Asam Kuat adalah senyawa yang terurai secara keseluruhan saat dilarutkan di dalam air dan menghasilkan jumlah ion seluruhnya.
Sementara Basa Kuat adalah senyawa yang terurai secara keseluruhan saat dilarutkan ke dalam air.
Editor : Muri Setiawan