get app
inews
Aa Text
Read Next : Contoh Pantun Jenaka Beserta Ciri-cirinya

Contoh Pantun Nasehat Beserta Ciri-cirinya

Sabtu, 08 Oktober 2022 | 17:24 WIB
header img
Contoh pantun nasehat beserta ciri-cirinya. Foto: ilustrasi Jarjit, salah satu pemeran film kartun Upin Ipin yang kerap berpantun/ net.

Pak tani menanam tebu

Pembeli datang bertanya harga

Wahai anak hormatilah ibu

Karena ibu satu satunya jalan ke surga

 

Buah stroberi kecil rupanya

Membuat kita menjadi semangat

Buanglah sampah pada tempatnya

Agar lingkungan tetap sehat

 

Anak itik turun sepuluh

Mati satu tinggal sembilan

Tuntutlah ilmu dengan sungguh-sungguh

Agar engkau tidak ketinggalan

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut