get app
inews
Aa Text
Read Next : BREAKING NEWS: Kotak Kosong Menang di Pilkada Pangkalpinang 2024, Relawan Langsung Botak Massal

10 Bahaya Berghibah, Nomor 6 Paling Mengerikan

Senin, 15 November 2021 | 17:33 WIB
header img
10 Bahaya Ghibah.

GHIBAH atau gosip, seakan sudah menjadi kebiasaan di sebagian besar masyarkat. Bahkan, tontonan televisi semakin populer yang mengghibah seseorang terutama kalangan artis.

Banyak hadis yang menjelaskan tentang bahayanya bergosip atau berghibah ini. Ironisnya, kaum wanitalah yang sering melakukan perbuatan tercela tersebut. Berapa banyak kaum wanita yang lembut berubah menjadi pemangsa daging manusia! Sangat mengerikan!

Dari Abdullah bin Mas'ud Radhiyallahu 'anhu diriwayatkan bahwasannya ia berkata, "Ketika kami tengah bersama Nabi Shalallahu 'Alaihi wa sallam, tiba-tiba ada seorang berdiri. Setelah itu ada seseorang yang mencela orang tersebut. Maka Nabi Shalallahu 'Alaihi wa sallam bersabda,:

"Bersihkanlah sela-sela gigimu!" Dia menimpali, "Mengapa harus aku bersihkan? Padahal aku tidak memakan daging!" Beliau bersabda, "Namun engkau baru saja memakan daging saudaramu".

Dari Jabir bin 'Abdillah Radhiyallahu 'anhu diriwayatkan bahwasanya ia berkata "Ketika kami sedang bersama NabiShalallahu 'Alaihi wa sallam, tiba-tiba tercium bau busuk. Maka Rasulullah Shalallahu 'Alaihi wa sallam bersabda;

"Tahukah kalian bau apa ini? Ini adalah bau orang-orang yang mengghibah (membicarakan kejelekan) kaum mukminin".

Barangsiapa mengekspos semua kejadian dan cela kaum muslimin dan muslimat, berarti dia telah menyiapkan dirinya untuk disiksa dengan siksaan yang pedih dan kembali dalam keadaan yang menyedihkan,

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut