get app
inews
Aa Text
Read Next : Sidang Obstruction of Justice Pembunuhan Brigadir J : Arif Rachman Arifin Divonis 10 Bulan

Komnas HAM Duga Ada Eksekutor Lain di Kasus Penembakan Brigadir J

Jum'at, 19 Agustus 2022 | 16:14 WIB
header img
Komnas HAM menduga ada keterlibatan eksekutor lain yang menewaskan Brigadir J yang terjadi di Rumah Dinas Ferdy Sambo, Duren Tiga, Jakarta Selatan. (Foto: ilustrasi)

JAKARTA, lintasbabel.id - Komnas HAM menduga ada keterlibatan eksekutor lain yang menewaskan Brigadir J yang terjadi di Rumah Dinas Ferdy Sambo, Duren Tiga, Jakarta Selatan. Hingga kini, Komnas HAM terus mendalami kasus penembakan Brigadir J. 

"Kami menduga kuat ada eksekutor lain," ujar Ketua Komnas HAM, Ahmad Taufan Damanik kepada wartawan, Jumat (19/8/2022).

Menurutnya, dugaan tersebut terlihat dari hasil otopsi ulang jenazah Brigadir J. Ahmad menjelaskan apabila terdapat lubang peluru yang berbeda, maka secara otomatis ada keterlibatan eksekutor lainnya.

"Tunggu saja hasil autopsi ulang dan uji balistik. Kalau terbukti besaran lubang bekas peluru di tubuh Joshua adalah karena jenis peluru berbeda, maka pasti eksekutornya bukan hanya E," kata dia.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut