get app
inews
Aa Text
Read Next : Fasilitasi Mahasiswa, Herman Suhadi Kirim Surat Resmi ke Anggota DPR RI dan DPD RI Dapil Babel

Dihadapan Ketua DPRD Babel, Warga Air Ruay Tuntut Penanganan Banjir dan TPU

Kamis, 14 Oktober 2021 | 16:37 WIB
header img
Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel), Herman Suhadi menggelar Reses Masa Sidang I Tahun Sidang III di Desa Air Ruay, Kecamatan Pemali, Kabupaten Bangka, Rabu (13/10/2021). (Foto: lintasbabel.id/ Joko Setyawanto)

Sementara, terkait kebutuhan akan Tempat Pemakaman Umum yang baru, diakui Herman Moleh, relatif lebih mudah untuk diwujudkan, mengingat pemerintah desa setempat sudah membeli lahan yang akan dijadikan TPU baru. 

Bantuan yang diharapkan oleh masyarakat, kata Herman, hanya berupa pembangunan sarana dan prasarana pendukung, seperti tempat pemulasaran jenazah dan sebagainya.

“Desa sudah membeli lahan yang letaknya berbatasan dengan Desa Pemali, kami diharapkan untuk mengadakan sarana dan prasana disitu. Tentunya kami akan berusaha untuk itu, sehingga apa yang diinginkan oleh masyarakat bisa tercapai,” jawab Politis PDI-Perjuangan ini.

 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut