Hendak Menyumbat Ventilasi Udara Masjid, Pria di Beltim Tersengat Listrik

Suharli
Proses evakuasi korban tersengat listrik di Masjid Al-Amin Dusun Seberang Desa Selinsing, Belitung Timur, Minggu (17/4/2022). (Foto: Istimewa/ Dok Basarnas Belitung)

Menurutnya, dari penuturan Agus warga yang berada di tempat kejadian, peristiwa terjadi saat gotong royong di Masjid Al-Amin Dusun Seberang Desa Selinsing. 

Korban tersebut berada di atas lantai atap masjid untuk melakukan penyumbatan ventilasi atas karena masjid mau dipasang AC. 

"Pada saat korban sedang berjalan di atas, korban tidak menyadari ada kabel listrik bertegangan tinggi yang mengenai kepala korban, dan seketika korban terjatuh pingsan di atas lantai atap masjid," ujarnya.

Dia menambahkan  Tim SAR Gabungan dibantu PLN dan warga saat evakuasi ini, kemudian langsung mematikan aliran listrik dan mengevakuasi korban. 


Proses evakuasi korban tersengat listrik di Masjid Al-Amin Dusun Seberang Desa Selinsing, Belitung Timur, Minggu (17/4/2022). (Foto: Istimewa/ Dok Basarnas Belitung)

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network