Hukum Puasa Jika Belum Mandi Wajib Usai Berhubungan Intim Suami Istri, Simak Penjelasannya

Inas Rifqia Lainufar
Muslim harus mengetahui cara mandi wajib di Bulan Ramadhan agar puasa tetap lancar. (Foto: istimewa)

Oleh sebab itu, Anda tetap bisa melanjutkan puasa hingga matahari terbenam meskipun belum mandi wajib.

Meskipun demikian, hukum tersebut tidak bisa dijadikan alasan bagi umat Islam yang berjunub untuk menunda mandi wajib. Umat Islam justru dianjurkan untuk segera melakukan mandi wajib setelah melakukan hubungan intim di malam hari sebelum masuk waktu berpuasa agar tidak meninggalkan ibadah salat subuh.

“Orang yang berpuasa boleh menunda mandi junub hingga waktu setelah fajar terbit. Tetapi yang lebih utama adalah ia menyegerakan mandi wajib sebelum terbit fajar atau sebelum Subuh,” dikutip dari kitab Ibanatul Ahkam. 

Ibnu Rajab al-Hanbali dalam kitab Fathul Bari juga menegaskan, “sungguh orang junub boleh mengakhirkan mandi junubnya selama waktu shalat tidak hampir habis baginya.”  

Jadi, hukum puasa sebelum mandi wajib setelah berhubungan intim tetap sah dan tidak menjadi penyebab batalnya puasa.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network