Sepekan Jelang Idul Adha, Harga Daging Sapi dan Ayam di Babar Stabil

Oma Kisma
Stok daging sapi di Pasar Tradisional Mentok, Bangka Barat. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Oma Kisma.

BANGKA BARAT, Lintasbabel.iNews.id - Sepekan jelang lebaran Idul Adha tahun 2024, harga daging ayam terpantau pada Selasa (11/6/2024) masih stabil di Pasar Tradisional Mentok, Kabupaten Bangka Barat (Babar), Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel). 


Pedagang daging ayam di Pasar Tradisional Mentok, Bangka Barat. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Oma Kisma.

Meskipun harga normal, sejumlah pedagang mengeluh sepi pembeli. Menurut salah satu pedagang, Fuad mengatakan penurunan daya beli sekitar 40 persen sejak usai lebaran Idul Fitri tahun 2024 lalu. 

"Harga stabil, di angka Rp35 ribu sampai Ro37 ribu per kilogram. Pembeli juga sepi, sekarang 15 ekor sampai 20 ekor. Biasanya itu sampai 35 ekoran dalam sehari," katanya, Selasa (11/6/2024).



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network