Meresahkan Karena Kerap Muncul Dekat Pemukiman, Buaya Muara Ditangkap Warga

Irwan Setiawan
Alobi Foundation bersama warga mengevakuasi seekor buaya muara sepanjang 1,5 meter di kawasan Kerabut Kota Pangkalpinang. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

Menurutnya, meskipun belum pernah menyerang warga, masyarakat yang khawatir berinisiatif menangkapnya sebab jarak antara sungai dengan pemukiman sangat dekat. 

Diketahui, kemunculan buaya diduga disebabkan habitatnya mulai rusak akibat alih fungsi lahan. 

Usai diamankan, buaya ini kemudian diserahkan ke Pusat Penyelamatan Satwa Alobi Foundation. 

"Buaya ini akan menjalani masa rehabilitasi di PPS Alobi Foundation di Air Jangkang Kabupaten Bangka, sebelum dilepasliarkan ke habitatnya," ujarnya. 

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network