111 Personel Polda Babel Naik Pangkat

Irwan Setiawan
Kapolda Babel memberikan ucapan selamat kepada personel yang menerima kenaikan pangkat, salah satunya Kabid Humas Polda Babel. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Irwan Setiawan.

Di kesempatan itu juga, Kapolda memberikan penekanan untuk dipedomani guna mendukung keberhasilan dalam pelaksanaan tugas yakni agar tidak melakukan perbuatan tercela dan pelanggaran sekecil apapun agar kepercayaan masyarakat yang sudah meningkatkan saat ini terus terjaga. 

Selain itu, laksanakan tugas secara profesional dan proporsional serta bertindaklah secara tegas namun humanis terhadap setiap pelanggaran hukum yang berpotensi menimbulkan gangguan kamtibmas guna melahirkan wujud polri yang presisi. 

"Tetap jaga integritas dan berkarakter dalam pelaksanakan tugas serta tidak melakukan perbuatan pelanggaran disiplin, kode etik dan pidana yang bisa merusak nama baik keluarga dan institusi polri," ujarnya. 

Sebagai informasi, sebanyak 355 Personel Polda Bangka Belitung dan Polres jajaran mendapatkan kenaikan pangkat setingkat lebih tinggi pada Periode 1 Juli 2023. 

Untuk Personel Polda Babel sendiri yang naik pangkat berjumlah 111 Personel, sedangkan untuk Personel Polres Jajaran yang naik pangkat berjumlah 244 Personel. 

Sementara itu, untuk rinciannya kepangkatannya, Pamen berjumlah 5 Personel, Pama 12 Personel, Bintara 337 Personel dan Tamtama 1 Personel. 

Selain kenaikan pangkat reguler, terdapat juga kenaikan pangkat pengabdian TMT  1 juli 2023 dari AKP ke Kompol sebanyak 2 Personel.

 

Editor : Muri Setiawan

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network