Sementara itu, kelompok yang mengalami penurunan indeks hanya kelompok informasi, komunikasi, dan jasa keuangan sebesar 0,70 persen.
"Andil inflasi y-on-y gabungan 2 Kota di Bangka Belitung ini utamanya disumbang oleh komoditas bensin, angkutan udara, dan beras. Sementara andil inflasi m-to-m utamanya disebabkan oleh komoditas ikan kerisi, daging ayam ras, dan beras," ujarnya.
Editor : Muri Setiawan
Artikel Terkait