Pentas Seni P5 SMKN 1 Sungailiat, Lestarikan Budaya Lokal Bangka Belitung

Jurnalis Warga
Pentas seni Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5), Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 1 Sungailiat, Kabupaten Bangka. Foto: Istimewa.

Nina juga menyebutkan kutipan Ki Hajar Dewantara bahwa seluruh anak-anak kita diberkatkan kehidupannya pada prikehidupan rakyat, agar supaya mereka tidak hanya memiliki pengetahuan saja tentang budaya tersebut, tetapi juga mengalaminya sendiri dan tidak hidup terpisah dengannya. 

Ia berharap, dengan kegiatan ini generasi kedepan bisa mewarisi budaya sampai akhir zaman.

“Mari kita lestarikan budaya lokal dengan kearifan lokalnya untuk masa depan. Terima kasih Lembaga Adat Melayu Bangka dan para siswa SMKN 1 Sungailiat yang sudah mengeksplor budaya Bangka itu dalam jangka waktu dua minggu,” ujar Nina.



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network