11 Warga Dibantai dan 80 Orang Diculik Termasuk Bupati oleh KKB

Ahmad Islamy Jamil
KKB di Nigeria kembali meneror warga dengan melakukan penculikan dan pembunuhan, membuat rasa tidak aman menjelang Pilpres Nigeria 2023. Foto: Ilustrasi KKB/ net.

Seorang pemimpin adat setempat, Sarkin Fawa Masu mengatakan, ada lebih dari 50 perempuan yang sudah menikah diculik KKB.

“Mereka diculik bersama dengan sejumlah petani yang tidak bersalah,” katanya. 

Jinjiri dan Masu mengatakan, beberapa perempuan kemudian dibebaskan. Sementara dua pria dipukuli dengan brutal sehingga harus dirawat di Rumah Sakit Umum Bukkuyum. Setidaknya, masih ada 27 warga yang masih disandera kelompok penjahat itu.

Administrator Wilayah Bukkuyum, Bashiru Muawiya Mesudan mengatakan, pemerintah setempat saat ini masih menilai situasi.

Sementara Juru Bicara Kepolisian Negara Bagian Zamfara, Mohammed Shehu, tidak menanggapi permintaan komentar lewat telepon dan SMS dari wartawan.

Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network