get app
inews
Aa Text
Read Next : Rusia Gelar Referendum Serentak di 4 Wilayah Ukraina

Rusia Buka Koridor Kemanusiaan untuk Warga Mariupol Tinggalkan Azovtal 

Senin, 25 April 2022 | 23:47 WIB
header img
Pabrik baja Azovstal, basis pertahanan terakhir pasukan Ukraina di Mariupol (Foto : Reuters)

Setelah menguasai wilayah timur, Rusia dibantu pasukan Chechya serta separatis Luhanks dan Donbass mulai berupaya menembus kawasan selatan Ukraina untuk menciptakan koridor darat menuju Crimea yang dicaplok Rusia pada 2014 lalu. 

Pihak Ukraina sendiri mengklaim bahwa Rusia kehilangan lebih dari  21 ribu personil, 182 pesawat tempur dan  berbagai mesin perang termasuk kapal pemimpin armada laut Hitam, kapal jelajah rudal "Moskva" yang tenggelam bersama 510 awaknya dihantam rudal Neptunus.

 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut