get app
inews
Aa Read Next : Pilkada 2024, Bawaslu Kota Pangkalpinang Awasi Pengadaan Logistik di Jawa Timur

Pilkada 2024, Ribuan Pemilih Pemula di Bangka Barat Belum Rakam e-KTP

Rabu, 25 September 2024 | 18:53 WIB
header img
Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Bangka Barat, Muhammad Kaidi. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Oma Kisma.

Dikatakan Kaidi, dari 1.396 pemilih pemula yang belum merekam E-KTP. Sebanyak 213 jiwa diantaranya bersekolah di luar Bangka Barat.

Sementara 1.183 pemilih pemula lainnya masih tersebar di sekolah dan 66 desa/kelurahan di Kabupaten Bangka Barat.

"Kami sudah melakukan upaya jemput bola di setiap sekolah dan desa, tapi masih ada 1.183 jiwa yang sulit diajak merekam e-KTP dan paling banyak di kecamatan Mentok itu ada sekitar 400 jiwa," katanya. 

Disampaikan Kaidi, upaya pemanggilan di setiap sekolah dan desa telah dilakukan. Namun, dirinya tidak mengetahui pasti penyebab pemilih pemula enggan melakukan rekaman E-KTP. 

"Kami kesulitan, saat kami mendatangi sekolahan atau desa mereka di panggil tidak pernah hadir. Jadi Kami tidak tahu apa masalahnya, kenapa mereka tidak mau melakukan perekaman E-KTP," ujarnya.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut