get app
inews
Aa Read Next : Hadir dalam Wisuda Santri BKPRMI, Boy Sampaikan Pesan PJ Bupati Bangka

Digelar dalam Suasana Idul Adha, MTQ XXXII Taman Sari Diikuti 156 Peserta

Kamis, 20 Juni 2024 | 21:59 WIB
header img
MTQH XXXII Kecamatan Taman Sari Kota Pangkalpinang resmi dimulai, Rabu (19/6/2024). Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Gogon.

PANGKALPINANG, Lintasbabel.iNews.id - Dengan pemukulan bedug yang dilakukan oleh Asisten Pemerintahan dan Kesra Kota Pangkalpinang, Akhmad Subekti, menandakan telah resmi dimulainya Musabaqah Tilawatil Qur'an dan Hadis (MTQH) XXXII tahun 2024 Kecamatan Taman Sari, Kota Pangkalpinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel). Pembukaan dilakukan pada Rabu (19/6/2024) malam.


MTQH XXXII Kecamatan Taman Sari Kota Pangkalpinang resmi dimulai, Rabu (19/6/2024). Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Gogon.

Sebanyak 156 peserta ikut ambil bagian dalam acara MTQH tingkat kecamatan kali ini. Ini dilakukan guna mengeksplorasi Al Qur'an serta menjaring qori dan qoriah. 

Dan ada 9 Cabang yang akan dilombakan seperti Tilawatil Qur'an, Qiroat Al Qur'an, Hifzh Al Qur'an, Tafsir Al Qur'an, Fahm Al Qur'an, Syarh Al Qur'an, Kaligrafi Al Qur'an, Karya Tulis Ilmiah, dan Hadist Nabi.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut