get app
inews
Aa Text
Read Next : Timnas Perancis Lega, Kylian Mbappe Dipastikan Dapat Tampil Kontra Belanda

Siapa Pemilik Holland Bakery, Ternyata Bukan dari Belanda

Rabu, 01 Februari 2023 | 21:23 WIB
header img
Siapa pemilik Holland Bakery, menjadi pembahasan kita kali ini. Toko ini sendiri sudah hadir dan tersebar di sejumlah wilayah di Tanah Air. Foto: Net.

JAKARTA, Lintasbabel.iNews.id - Siapa pemilik Holland Bakery, menjadi pembahasan kita kali ini. Toko ini sendiri sudah hadir dan tersebar di sejumlah wilayah di Tanah Air. Tapi tahukah anda siapa pemiliknya?.

Berdiri di Jakarta pada tahun 1978, Holland Bakery menjadi toko roti modern pertama yang ada di Indonesia dan menjadi satu-satunya toko roti pemegang lisensi karakter Disney di Indonesia.

Saat ini, Holland Bakery sudah memiliki lebih dari 200 toko di Indonesia yang tersebar di berbagai wilayah seperti Jakarta, Bandung, Surabaya, Lampung, Batam, Pekanbaru, Makassar, Bali, Samarinda, Manado dan tentunya kota Balikpapan.

Dilansir dari laman resmi hollandbakery.co.id, Holland Bakery merupakan toko roti besutan anak dari PT Mustika Citra Rasa yang kantor pusatnya berada di Karang Bolong, Jakarta Utara, bukan dari Belanda

 

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut