get app
inews
Aa Text
Read Next : Kecam Aksi Tembak Mati Warga oleh Brimob, KMSB Desak Izin Perkebunan Sawit Skala Besar Diaudit

Mengharukan, Kisah Penerima Donor Mata yang Kembali Bisa Melihat Warna Warni Dunia

Minggu, 01 Januari 2023 | 23:19 WIB
header img
Kisah penerima donor mata. Foto: YouTube/Official iNews.

JAKARTA, Lintasbabel.iNews.id - Kisah haru berikut ini bisa menjadi pelajaran hidup bagi kita semua. Kisah ini mengajarkan hikmah bahwa menolong orang tanpa pamrih dan keikhlasan, akan memberikan kebahagiaan bagi si pemberi dan si penerima.

Adalah Arif Putra dan Asnidar, para penerima donor mata, yang kembali dapat melihat warna warni dunia dengan jelas.

Keduanya mempunyai kisah yang berbeda. Arif Putra, misalnya, yang sempat mengalami gangguan penglihatan di tahun 2013 dan menganggap momen itu sebagai masa-masa terpuruknya.

“Pada 2013, saya mulai merasakan pengelihatan saya bermasalah, penglihatan saya menjadi tidak jelas. Selang beberapa waktu, kornea pada mata saya mengalami kerusakan yang sangat parah. Mata saya semua menjadi putih, hampir tidak ada bagian hitam,” kata Arif Putra membagikan kisahnya di kanal YouTube JEC Eye Hospitals & Clinics, seperti dilansir OkeZone.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut