get app
inews
Aa Text
Read Next : Cara Daftar GoFood, Lengkapi Syaratnya Berikut

Startup di Indonesia yang Berkembang Pesat hingga Saat ini

Sabtu, 10 Desember 2022 | 21:00 WIB
header img
Startup di Indonesia akan diulas pada artikel dibawah ini. Foto: Ilustrasi perusahaan startup/ dok iNews.

Tokopedia

Startup selanjutnya yang juga meraih keuntungan di Indonesia adalah Tokopedia. Didirikan pada 17 Agustus 2009, Tokopedia menjawab tantangan akan sulitnya melakukan jual beli secara langsung.

Para penjual pindah ke kota-kota besar untuk mendapatkan pasar yang lebih baik. Di sisi lain, konsumen mendapatkan akses terbatas untuk menggapai kebutuhannya. Fakta inilah yang kemudian mengilhami dua pendiri Tokopedia, William Tanuwijaya dan Leontinus Alpha Edison untuk merintis startup.

Tokopedia sengaja didirikan untuk menciptakan kemerataan ekonomi di Indonesia secara digital. Melansir Okezone, sumber awal pendanaan Tokopedia adalah dari Softbank dan Sequoia. Nilai valuasi yang dimiliki sebesar USD7 miliar. Kini, Tokopedia dan Gojek menyatukan kekuatan melalui bendera GoTo. Kedua perusahaan ini resmi menggabungkan layanan on-demand, e-commerce, keuangan, dan pembayaran.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut