get app
inews
Aa Read Next : Cara Daftar Shopee Food, Ikuti Langkah Mudahnya Berikut Ini

Kisah Pendiri Shopee yang Sukses Menjadikannya Sebagai Marketplace Terkemuka di Indonesia

Senin, 07 November 2022 | 18:40 WIB
header img
Kisah pendiri Shopee menarik untuk disimak. Foto: Reuters

JAKARTA, Lintasbabel.iNews.id - Kisah pendiri Shopee sangat menarik untuk disimak. Bagaimana si pendiri menjadikan Shopee sebagai marketplace nomor satu di Indonesia. Seperti apa dia membangun Shopee hingga bisa seperti sekarang, akan kita ulas dalam artikel kali ini.

Shopee menjadi salah satu platform belanja online terkemuka yang digunakan banyak masyarakat Indonesia. Berdasarkan data Similar Web for App Performance, pengguna aktif harian Shoppe ini selama Desember 2021 saja mencapai 33,27 juta. Shopee sendiri telah menggeser Tokopedia sebagai platform belanja online terpopuler di Indonesia sejak tahun 2019.

Ternyata, ada dua sosok yang menjadi pendiri sekaligus pemilik Shopee, yakni Forrest Li dan Chris Feng.

 

Kisah Pendiri Shopee: Forrest Li 

 

 

 
Forrest Li saat ini dikenal sebagai salah satu orang terkaya di Singapura. Berdasarkan data Forbes, kekayaan Li tercatat mencapai USD13,2 miliar atau sekitar Rp193 triliun. Namun sebelum mendirikan Shopee, pria bernama asli Forrest Xiaodong Li sempat mengalami pasang surut bisnis. 

Ia sempat terkenal lewat platform game online miliknya, Garena. Perusahaan induknya adalah Sea Ltd yang berbasis di Singapura serta menaungi Shopee dan Airpay Limited.

Forrest Li lahir di Tianjin, Cina, pada tahun 1978. Ia sempat menjadi karyawan dan bekerja di Viacom Media Networks sebelum akhirnya Forrest Li bekerja di Motorola Networks Inc di Shanghai.

Editor : Muri Setiawan

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut