5 Kunci Sukses Timnas Indonesia U-16 Bisa Menjuarai Piala AFF U-16 2022, Nomor 3 Bikin Mental Naik
Sabtu, 13 Agustus 2022 | 13:07 WIB
4. Doa Restu Orangtua
Keberhasilan Timnas Indonesia U-16 tak terlepas dari restu orangtua para pemain, yang juga menyaksikan langsung di Stadion Maguwoharjo, Sleman. Seperti diketahui sebelumnya, Federasi Sepakbola Indonesia (PSSI) memang memfasilitasi orangtua untuk datang langsung ke stadion.
Benar saja, sebelum pertandingan dimulai, sejumlah pemain tampak memeluk hingga mencium kaki orangtua mereka. Para pemain meminta doa restu dan dukungan agar bisa tampil maksimal di lapangan. Hal itu pun berdampak baik, Timnas Indonesia U-16 berhasil membungkam Vietnam 1-0 dan jadi juara.
Editor : Muri Setiawan