WOW! Gaji Pengemis di 5 Negara Ini Salip Gaji Presiden Indonesia

Asthesia Dhea Cantika
Tenda dan terpal dibangun gelandangan di trotoar di Los Angeles, California, AS. (Foto/REUTERS)


Rusia

Sebagai Negara bekas kejayaan Uni Soviet, Rusia juga ternyata banyak menjadi tujuan para pengemis professional. Tak heran, para peminta-minta di negara tersebut tergolong kaya untuk ukuran profesinya. Tempat favorit mereka untuk beraksi adalah kawasan rumah sakit umum dan tempat penampungan di kota Moskow.

Mirisnya lagi, rata-rata usia para pengemis ini adalah 45 tahun dan tergolong usia produktif kerja di Rusia. Faktor pengangguran dan kehilangan pekerjaan menjadi alasan utama mereka melakukan pekerjaan tersebut. Soal penghasilan, ternyata mereka sanggup memperoleh sekitar 3386 Rubel Rusia atau setara Rp 800 ribu per hari.



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network