Banjir Mengancam Pasar Parittiga, Ini yang Dilakukan Pemerintah

Oma Kisma
Camat Parittiga, Adhian. Foto: Lintasbabel.iNews.id/ Oma.

BANGKA BARAT, Lintasbabel.iNews.id - Kawasan Pasar Parittiga, Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung menjadi langganan banjir setiap tahunnya apabila memasuki musim penghujan. 

Untuk mengantisipasi hal itu, Camat Parittiga, Adhian Zulhajjany mengatakan pihaknya sudah melakukan sejumlah upaya, salah satunya membersihkan drainase dan pengerukan aliran sungai. 

"Untuk wilayah Parittiga secara menyeluruh memang daerah yang rentan masalah banjir. Tapi untuk wilayah pasar, kami mengantisipasi jangka pendek dengan membersihkan bandar yang tersumbat," katanya, Senin (21/10/2024).



Editor : Muri Setiawan

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network